3 Cara Mengabaikan Saran Seseorang Tanpa Ada Satupun Yang Marah
Saran adalah sebuah ide yang dianggab pembicara berharga, sehingga ia harus menyatakannya kepada anda yang mungkin dapat mewujudkannya. Namun ada kalanya ide tersebut tidak dapat di terima dikarenakan banyak hal yang harus anda pertimbangkan, oleh karena itu anda harus menolaknya, namun tahukah anda itu akan akan membuatnya sangat marah, tetapi ada cara agar anda dapat mengabaikannya tanpa ada satu orang pun yang marah dan kecewa, oke inilah dia
1. Hargai masukan itu
Berterimakasihlah kepadanya dan katakana
bahwa anda akan memikirkannya. Cara ini efektif untuk si penyaran yang dapat
berfikir, namun apabila si penyaran seseorang yang kerasa kepala katakanlah
itu ide yang paling baik yang pernah anda dengar.
2. Berikan alasan setuju dan alasan bahwa
anda tidak setuju
Hal ini juga efektif dikarenakan
dapat membuat sipenyaran berfikir bahwa masih ada kekurangan terhadap idenya
sehingga wajar kalau ide itu tidak di terima
3. Berterimakasih kepadanya kalau itu
membuat anda terfikir
Katakanlah anda akan membuat
perubahan lain dan saran dari dirinyalah yang mebuat anda terfikir. Cara ini sangat
efektif dikarenakan dapat membuat sipenyaran tidak sakit hati walaupun idenya tidak diterima.
Post a Comment